Download story Facebook tanpa aplikasi kini sudah bisa dilakukan dengan mudah. Story atau cerita pada platform sosial media Facebook umumnya akan hilang dalam 24 jam. Sementara banyak unggahan menarik yang ingin disimpan.
Biasanya orang akan menggunakan aplikasi yang diunduh dari Play Store atau App Store untuk bisa menyimpan unggahan tersebut. Atau bisa juga dengan me-record screen, namun untuk cara ini kualitasnya mungkin masih belum maksimal.
Ada opsi lain jika Anda tidak ingin menggunakan aplikasi maupun merekam tampilan layar. Selengkapnya ada di penjelasan berikut ini.
3 Cara Download Story Facebook tanpa Aplikasi
Sebelum menyimpan unggahan dari cerita di Facebook, terlebih dulu Anda perlu izin kepada pemilik akun. Apalagi yang berkaitan dengan video dan foto original. Selanjutnya, pilih salah satu cara berikut ini.
1. Download Story Facebook Tanpa Aplikasi melalui website Story Saver
Cara pertama adalah menggunakan Story Saver. Ini merupakan salah satu website untuk menyimpan video dan foto dari sosial media seperti Instagram juga Facebook. Cara menggunakannya cukup sederhana seperti langkah berikut ini.
- Masuk ke dalam akun menggunakan data login pribadi.
- Kemudian cari story atau unggahan cerita yang ingin disimpan.
- Klik tanda titik tiga pada pojok kanan atas halaman.
- Setelah jendela baru muncul, pilih salin tautan untuk membagikan cerita.
- Buka https://fbvideodownload.net/story-saver-facebook/.
- Pada halaman pertama tempelkan link yang sudah disalin pada menu kotak putih bertulis paste a video URL. kemudian klik download pada kotak pink atau enter.
- Tunggu beberapa saat selama proses fast and free all in one video downloader.
- Scroll kebawah untuk menyimpan.
- Sebelum menyimpan kualitas video dapat disimpan dalam format SD, HD, atau yang lain.
2. Melalui Website DownVideo
Bagi Anda yang ingin download story Facebook tanpa aplikasi tapi menggunakan PC atau laptop, bisa gunakan cara ini. Nantinya akan langsung tersimpan dalam drive atau lokasi manapun yang diinginkan.
- Langkahnya sama, pertama harus masuk ke akun pribadi dulu, masuk ke beranda kemudian buka unggahan cerita yang diinginkan.
- Setelah terbuka, maka akan ada link, copy link unggahan cerita tersebut.
- Buka laman web Downvideo.net kemudian paste atau tempelkan link yang sudah di-copy sebelumnya.
- Lanjut, klik “Download” lalu tunggu untuk beberapa saat sampai download selesai.
- Ketika sudah siap untuk di-download, Anda bisa pilih kualitas video terbaik atau sesuai keinginan.
3. Melalui Story Saver Browser Extension
Cara selanjutnya untuk bisa download story Facebook tanpa aplikasi adalah dengan story server browser extension. Anda perlu menginstall namun tidak memerlukan aplikasi sebab dilakukan melalui ekstensi browser. Caranya seperti di bawah ini.
- Langkah pertama adalah buka Google Chrome di PC atau Laptop yang Anda gunakan.
- Install ekstensi Story Saver pada browser Google Chrome.
- Setelah extension terpasang, lanjut masuk ke dalam akun Facebook menggunakan ID login pribadi.
- Pilihlah unggahan cerita yang diinginkan, misalnya milik idola, atau teman dengan konten menarik, lucu atau edukatif.
- Klik icon ekstensi Story Saver di bagian pojok kanan atas, akan otomatis muncul jika extension terpasang.
- Unggahan tersebut secara otomatis akan tersimpan di PC atau Laptop.
Cara di atas tentunya lebih mudah dan ringan dibanding harus memasang aplikasi pihak ketiga terlebih dahulu. Sama-sama memudahkan Anda untuk bisa download story Facebook tanpa aplikasi.
Rekomendasi:
- Cara Download Video YouTube Tanpa Aplikasi Via TubeNinja Bagaimana cara download video YouTube tanpa aplikasi yang benar dan direkomendasikan? Anda mungkin salah satu orang yang belum mengetahui caranya, padahal sangat ingin mengunduh banyak konten video di dalamnya. Jika seperti itu,…
- Cara Menggunakan Aplikasi Smule untuk yang Hobi Bernyanyi Orang-orang yang hobi karaoke pasti tahu aplikasi Smule yang pernah trending beberapa tahun lalu. Sampai sekarang penggunanya masih banyak, apalagi ada fasilitas menarik melakukan duet jarak jauh dengan sesama pengguna…
- Cara Download Video Insta Story Tanpa Aplikasi Termudah Bagi Anda yang ingin mengetahui cara download video insta story tanpa aplikasi sebenarnya ada banyak cara yang bisa dilakukan. Karena saat ini seiring dengan berkembangnya teknologi yang semakin pesat sudah ada…
- Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android Tanpa Root Cara menghapus aplikasi bawaan Android tanpa root bisa jadi alternatif tepat bagi Anda yang merasa terganggu dengan adanya aplikasi tersebut. Aplikasi bawaan sering disebut sebagai bloatware, keberadaannya kadang mengganggu kinerja…
- Rekomendasi Aplikasi untuk Mengedit Video di Android Dengan berkembangnya teknologi, kini kegiatan editing secara mobile semakin mudah melalui adanya aplikasi untuk mengedit video di Android. Bahkan, banyak di antaranya adalah app gratis yang bisa diakses melalui Google Play…
- Daftar Aplikasi Desain Rumah dengan Kualitas Tinggi Untuk mendapatkan berbagai ide desain rumah, kini telah tersedia berbagai aplikasi desain rumah. Yang sangat membantu para penggunanya untuk mendapatkan berbagai ide menarik seputar desain rumah yang diinginkan. Untuk mendapatkan…
- Aplikasi Cek Nomor Kartu Keluarga Resmi dari Dukcapil Sekarang sudah ada aplikasi cek nomor kartu keluarga secara online yang mudah diakses cukup dari handphone saja. Pengguna Android dapat mengunduhnya dari Play Store, sementara pengguna iOS bisa dengan bebas…
- 4 Aplikasi Scan Barcode Terbaik yang Banyak Digunakan Aplikasi scan barcode saat ini banyak digunakan di era digital. Aplikasi tersebut ternyata bisa membantu mempermudah melakukan berbagai macam transaksi yang dibutuhkan, hanya dengan menempelkan barcode pada barang yang dijual. Selain…
- Aplikasi Merekam Layar HP yang Paling Sederhana Aplikasi merekam layar pada ponsel pintar atau smartphone dapat menjadi sangat berguna dalam berbagai situasi. Misalnya, jika Anda ingin merekam tutorial atau mengabadikan momen saat memainkan game atau aplikasi tertentu. Aplikasi…
- Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung Dalam Waktu Singkat Kehadiran cara mengunci aplikasi di hp Samsung bisa membantu seseorang yang ingin mengamankan aplikasi khusus sama. Seperti kita ketahui bahwa Smartphone tidak hanya digunakan untuk berkomunikasi maupun bekerja. Apalagi beberapa orang ada…
- Cara Restart HP dengan Mudah dan Praktis, Bisa untuk… Hai, teman-teman! Kalian pernah mengalami masalah pada HP kalian seperti lambat, error, atau tidak responsif? Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan melakukan restart HP. Pada artikel kali…
- Cara Melacak HP Xiaomi yang Hilang Menggunakan Ini Cara melacak hp Xiaomi yang hilang adalah pengetahuan yang wajib Anda miliki, terutama para pengguna Redmi dan Xiaomi. Kehilangan sesuatu memang bisa membuat stres, terutama smartphone. Oleh karena itu, jika…
- Aplikasi Wallpaper Carousel Membuat Tampilan Hp Xiaomi Keren Aplikasi wallpaper memiliki kelebihan menampilkan berbagai gambar latar belakang untuk smartphone sesuai keinginan pemiliknya. Tentu saja, dengan adanya app ini membuat tampilan ponsel pintar makin keren dan menarik. Baik pengguna…
- Aplikasi Edit Video Terbaik yang Bisa Dipilih Aplikasi edit video bisa digunakan untuk mengedit berbagai video. Hal ini akan memudahkan Anda ketika hendak mempercantik video yang dimiliki. Tentunya untuk mendapat hasil maksimal. Selain foto, video juga wajib diedit…
- Aplikasi Animasi Bergerak yang Bisa Anda Coba Aplikasi animasi bergerak yang ada di luar sana sangat banyak. keberadaan aplikasi animasi ini memang membuktikan kalau perkembangan zaman sekarang semakin cepat. Ini berbeda dengan beberapa tahun ke belakang di mana…
- Cara Mengunci Aplikasi di Android dan iPhone Beberapa aplikasi menyimpan dokumen pribadi yang penting sehingga para pengguna smartphone harus tahu bagaimana cara mengunci aplikasi tersebut. Terkadang, sering terjadi pembajakan pada beberapa aplikasi privasi seperti media sosial. Pembajakan tersebut…
- Deretan Aplikasi Chatting Populer, Selain WhatsApp WhatsApp adalah salah satu aplikasi chatting populer yang hampir dimiliki oleh seluruh pengguna Ponsel pintar di masa kini, bahkan juga sering digunakan untuk menunjang produktivitas di dunia kerja. Di Indonesia…
- Cara Kunci Aplikasi di HP Infinix yang Bisa Dicoba Ada cara kunci aplikasi terutama di HP Infinix yang sangat bermanfaat informasinya. Khususnya Anda sekalian yang memiliki gadget dengan merk Infinix memang seharusnya mengetahui caranya. Dengan begitu, Anda dapat mempraktikkan sendiri…
- Cara Download Aplikasi di Laptop dengan Mudah Cara download aplikasi di laptop kini bisa langsung diakses hanya melalui layanan resmi yang dapat disesuaikan dengan jenis laptop digunakan. Namun saat ingin mengunduhnya perlu sekali diperhatikan bahwa terdapat risiko terkena…
- 5 Aplikasi untuk Belajar Bahasa Korea Terbaik Bisa Diunduh Aplikasi untuk belajar bahasa Korea merupakan sebuah aplikasi yang bisa Anda gunakan untuk media belajar. Karena belajar bahasa Korea tidaklah mudah, untuk bisa lancar berbahasa Korea Anda harus mengikuti pelatihan…
- Cara Download Video di IG Tanpa Aplikasi 100% Berhasil Menemukan cara download video di IG tanpa aplikasi masih menyulitkan bagi banyak orang. Apalagi jika belum mengetahui pilihan website terbaiknya. Sebenarnya banyak situs bisa dipakai mengambil konten bagus Instagram. Biasanya…
- Cara Mengembalikan Aplikasi yang Terhapus Secara Instan Cara mengembalikan aplikasi yang terhapus secara instan adalah hal yang penting untuk diketahui oleh semua orang. Rasanya frustasi ketika Anda menyadari bahwa aplikasi yang sering Anda gunakan di perangkat telah terhapus…
- Cara menyimpan Kontak ke Google Drive Agar Tidak Hilang Salah satu upaya agar informasi nomor HP tidak mudah hilang adalah dengan cara menyimpan kontak ke Google Drive. Dengan cara ini, kita bisa mengakses data tersebut sekalipun harus berganti perangkat.…
- Cara Mendownload Aplikasi di Laptop dengan UC Browser Cara mendownload aplikasi di laptop dapat dilakukan dengan menggunakan UC Browser. Sehingga, pengguna dapat melengkapi perangkatnya tersebut dengan berbagai aplikasi penting yang diperlukan. UC Browser adalah aplikasi untuk mengakses web. Aplikasi…
- Cara Mengunci Aplikasi WhatsApp untuk Privasi Lebih Aman Menjaga keamanan WhatsApp sangat penting dilakukan, oleh karena itu penting mengetahui cara mengunci aplikasi WhatsApp. Dengan mengetahui bagaimana langkahnya itu akan menjaga ponsel menjadi lebih aman. Biasanya tangan-tangan nakal itu…
- Aplikasi Screenshot Terbaik yang Bisa Coba Digunakan Aplikasi screenshot digunakan untuk mengambil gambar layar yang juga memiliki fitur lainnya untuk mengedit. Walaupun pada perangkat android fitur tangkap layar (screenshot) ini telah tersedia. Namun tidak memiliki fitur menarik yang…
- 4 Cara Menyimpan Video dari Facebook ke Galeri HP yang Mudah Bagaimana cara menyimpan video dari Facebook ke galeri di HP? Anda sekalian yang hingga sekarang masih aktif di platform Facebook memang perlu mengetahui caranya. Dengan begitu, Anda dapat mengunduh dan menyimpan…
- Daftar Aplikasi Belajar Gitar Mudah untuk Pemula Aplikasi belajar gitar bisa membantu Anda untuk menguasai alat musik populer tersebut. Gitar bisa dikatakan sebagai alat musik yang selalu digemari, dari zaman dahulu bahkan hingga sekarang. Namun, belajar gitar bukan…
- 5 Cara Top Up Gopay dari M-Banking BCA, BCA Oneklik hingga… Hai teman-teman! Kalian pasti sudah tahu tentang Gopay dan BCA, bukan? Gopay adalah dompet digital milik Gojek, sementara BCA adalah salah satu bank terbesar di Indonesia. Dalam artikel ini, saya…
- Deretan Aplikasi Belajar Bahasa Inggris Gratis Terbaik dan… Ada banyak aplikasi belajar bahasa Inggris gratis terbaik yang bisa Anda download dengan sangat mudah melalui Play Store atau App Store. Seperti yang diketahui bahwa Bahasa Inggris adalah bahasa internasional,…