Cara cek pemilik nomor telepon tanpa aplikasi bisa dilakukan dengan mudah, sehingga Anda bisa mengetahui siapa pemilik nomor tidak dikenal yang sering menelpon Anda. Selain untuk kenyamanan, cara ini juga penting diketahui untuk memastikan keamanan privasi Anda.
Saat ini orang-orang memang sering resah dengan panggilan dari nomor tidak dikenal. Bahkan pada beberapa kasus, nomor pemilik panggilan tersebut juga disembunyikan. Bagi sebagian orang, hal ini tentu sangat meresahkan dan juga sangat mengganggu.
Oleh sebab itu, Anda perlu mengetahui cara cek pemilik nomor telepon tanpa aplikasi yang bisa dilakukan dengan mudah. Begitu ada panggilan tidak dikenal masuk ke telepon, identitas penelpon bisa langsung diketahui secara lengkap.
Menariknya lagi Anda juga tidak perlu menggunakan aplikasi untuk menerapkannya, karena ada banyak cara yang bisa dicoba untuk melacak identitas penelpon tersebut. Jika Anda kerap mendapatkan panggilan dari nomor tidak dikenal, cara yang satu ini penting untuk dicoba.
Cek Pemilik Nomor Telepon Tanpa Aplikasi Mudah dan Akurat
Biasanya kebanyakan orang menggunakan aplikasi untuk mengecek pemilik nomor telepon yang kerap memanggil nomor mereka. Sebenarnya mengecek identitas pemanggil tersebut cukup mudah, caranya sebagai berikut.
1. Melacak Pemanggil Lewat Situsweb
Salah satu cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk cek pemilik nomor telepon tanpa aplikasi adalah dengan melacaknya lewat situs web. Jadi Anda hanya perlu mengunjungi situs Truecaller. Kemudian, setelah masuk di situs tersebut, Anda tinggal memasukkan nomor telepon si pemanggil.
Lakukan juga login lewat akun Google Anda, sehingga pencariannya jadi lebih akurat. Setelah login dan memasukkan nomor telepon, Anda tinggal melakukan “search”, sehingga dalam waktu singkat, situs ini akan segera menampilkan data pemilik nomor hp.
2. Mencari Lewat Basis Data Publik
Ada juga cara lain yang bisa Anda gunakan untuk melacak identitas pemilik nomor telepon, terutama jika nomor telepon bukan nomor seluler. Anda bisa memanfaatkan situs Yellow Pages. Situs ini umumnya memuat data public yang bisa diakses banyak orang.
Jadi ketika Anda mendapatkan panggilan dari nomor telepon rumah atau nomor perusahaan, bisa dicek identitas pemilik nomor tersebut lewat Yellow Pages. Semua yang sudah terdaftar di basis data public, nantinya bisa diakses lewat Yellow Pages, termasuk pemilik nomor telepon rumah.
3. Melacak Pemanggil Lewat Situs Kredibel
Masih ada cara mudah lain yang bisa Anda lakukan untuk cek pemilik nomor telepon tanpa aplikasi yakni lewat situs web Kredibel. Kredibel termasuk salah satu website yang banyak digunakan untuk melacak identitas pemanggil ke nomor telepon.
Menariknya pada situs ini, Anda juga bisa melihat apakah nomor tersebut pernah melakukan tindakan penipuan atau tidak. Jadi, ketika Anda sering mendapatkan panggilan dari nomor yang tidak jelas, lebih baik dicek identitasnya lewat Kredibel.
4. Menelpon Balik Si Pemanggil
Cara lain yang dapat Anda gunakan untuk mengecek siapa yang kerap memanggil nomor telepon Anda adalah dengan melakukan panggilan balik ke nomor si pemanggil tersebut. Panggil nomor tersebut, kemudian tanyakan identitas pemanggil.
Cara ini memang akan menguras pulsa Anda, hanya saja bisa juga dicoba untuk membuat penipu tidak lagi melakukan panggilan ke nomor Anda. Nomor telepon merupakan data yang sifatnya privasi, sehingga penting untuk dijaga sebaik mungkin.
Jika Anda merasa resah dengan masuknya panggilan dari nomor tidak dikenal, lebih baik cek identitas pemanggil tersebut, dan bisa juga dilaporkan jika sudah masuk ke taraf mengganggu. Cek pemilik nomor telepon tanpa aplikasi cukup mudah dengan cara diatas, sehingga kenyamanan Anda tidak terusik.
Rekomendasi:
- Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Vivo Berbagai Versi OS Cara menyembunyikan aplikasi di HP Vivo ini sebenarnya bisa juga digunakan untuk menjaga keamanan privasi dengan lebih baik. Walaupun saat ini fitur keamanan kunci layar ponsel sudah dilengkapi dengan fitur keamanan…
- Mengenal Aplikasi GetContact dan Kelebihan yang Dimilikinya Aplikasi GetContact saat ini sedang ramai dibicarakan di media sosial. Hal ini karena kemampuannya yang dapat mendeteksi informasi pengguna dari suatu nomor telepon. Sehingga, beberapa kasus penipuan dapat dilacak dengan…
- Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Infinix Termudah Bagaimana cara sembunyikan aplikasi yang ada di HP atau smartphone? Apakah Anda sudah mengetahui caranya atau belum? Khususnya Anda sekalian yang memiliki HP merk Infinix, tetapi belum sepenuhnya mengetahui perihal pernak-pernik…
- Berikut 3 Cara Cek IP Laptop dengan Aman, Cepat, dan Mudah Cara cek IP laptop merupakan cara untuk mengetahui identitas laptop, komputer, atau perangkat lainnya, terdapat dalam sebuah jaringan internal. IP sendiri berfungsi untuk mengakses jaringan, melacak keberadaan perangkat, dan melihat skala…
- Daftar Aplikasi Pemutaran Musik dengan Kualitas Terbaik Apa saja aplikasi pemutaran musik yang memiliki kualitas terbaik? Di tengah kemajuan teknologi sekarang ini, mendengarkan musik bukan lagi harus memakai kaset maupun CD. Anda kini cukup dengan mendownload aplikasi…
- Cara Mengunci Aplikasi WhatsApp untuk Privasi Lebih Aman Menjaga keamanan WhatsApp sangat penting dilakukan, oleh karena itu penting mengetahui cara mengunci aplikasi WhatsApp. Dengan mengetahui bagaimana langkahnya itu akan menjaga ponsel menjadi lebih aman. Biasanya tangan-tangan nakal itu…
- 5 Aplikasi Belajar Al Qur'an Gratis Terbaik untuk Digunakan Aplikasi belajar Al Qur'an merupakan sebuah metode baru yang bisa Anda coba untuk lebih memudahkan proses belajar yang sedang Anda lakukan. Yaitu dengan menggunakan aplikasi untuk belajar Al Qur'an yang…
- Cara Scan Tanda Tangan di HP Menggunakan Aplikasi Cara scan tanda tangan di HP bisa Anda lakukan dengan beberapa metode baik itu offline ataupun online. Anda bisa melakukan hal tersebut dengan menggunakan bantuan aplikasi pihak ketiga yang telah…
- Rekomendasi 10 Pekerjaan Sampingan untuk Menambah… Pekerjaan sampingan menjadi salah satu jawaban terbaik untuk Anda agar bisa mendapatkan cuan tambahan. Beberapa pekerjaan bisa dilakukan dengan waktu yang fleksibel sehingga tidak mengganggu pekerjaan utama. Jika Anda berencana…
- Rekomendasi Aplikasi Proxy Terbaik di Smartphone Android Jika Anda ingin mengakses suatu halaman luar negeri yang aksesnya diblokir oleh pemerintah Indonesia, maka salah satu solusinya adalah dengan menggunakan aplikasi proxy. Selain menggunakan VPN, proxy bisa menjadi alternatif…
- 4 Cara Cek Nomor Indosat IM3 yang Praktis 2023 Hai Sahabat InfoPTN, apakah kamu pengguna Indosat IM3? Memiliki banyak nomor telepon bukanlah hal yang tidak mungkin untuk dilakukan. Namun, terkadang kita lupa nomor Indosat IM3 kita sendiri. Jangan khawatir,…
- Cara Menjadi Orang Sukses Menurut Al Quran dan Islam Islam memiliki definisi tersendiri untuk sukses, dan cara menjadi orang sukses menurut Al Quran adalah yang Anda perlu tahu. Arti delusif dari sukses bisa berbeda, dan ini bisa juga terdampak ke…
- Rekomendasi Aplikasi Pembuat Animasi Terbaik Tahun 2022 Bebas berkarya setiap hari, pakai aplikasi pembuat animasi terbaik di tahun 2022. Buat animasi sekreatif mungkin dengan berkarya hanya melalui hp Anda. Membuat animasi adalah cara yang bagus untuk menuangkan pikiran…
- Aplikasi Novel Penghasil Uang Tanpa Undang Teman Dalam era digital saat ini, banyak inovasi muncul yang memungkinkan kita untuk menghasilkan uang melalui berbagai cara, termasuk membaca novel. Pernahkah Anda membayangkan bahwa hobi membaca novel favorit Anda dapat…
- Cara Jadi Orang Sukses untuk Mencapai Target Hidup Anda Semua orang tentu saja ingin tahu cara jadi orang sukses. Tetapi ini sebenarnya perlu dimulai dari mengerti apa sebenarnya itu kesuksesan dan bagaimana untuk capai hal itu di hidup. Dan…
- Cara Mengetahui Nama Kontak Kita di HP Teman Tanpa Aplikasi Cara mengetahui nama kontak kita di HP teman tanpa aplikasi kini memiliki beberapa cara yang bisa dilakukan. Salah satu cara yang paling sering digunakan adalah menggunakan getcontact tanpa aplikasi atau melalui…
- Cara Mengunci Aplikasi WA di HP, Privasi Terjamin Aman Cara mengunci aplikasi WA dibutuhkan saat ini untuk mencegah HP Anda dibuka oleh teman atau orang lain. Isi obrolan pada apk WhatsApp menjadi privasi tersendiri bagi setiap orang yang memilikinya.…
- Cara atau Bimbingan Belajar Bahasa Inggrisnya dengan Benar Bimbingan belajar bahasa Inggrisnya tentunya adalah suatu hal yang tidak bisa dilakukan hanya dalam kurun waktu yang singkat saja. Pembelajaran bahasa Inggris ini tentunya juga cocok untuk Anda gunakan bagi yang…
- Aplikasi Membuat Curriculum Vitae yang Paling Instan Kehadiran aplikasi membuat curriculum vitae merupakan salah satu bukti semakin pesatnya kemajuan teknologi sekarang ini. Hal ini sangat membantu dalam hal perekrutan karyawan di perusahaan. Melalui kehadiran sistem pengecekan otomatis, HRD…
- Cara Kunci Aplikasi di HP Infinix yang Bisa Dicoba Ada cara kunci aplikasi terutama di HP Infinix yang sangat bermanfaat informasinya. Khususnya Anda sekalian yang memiliki gadget dengan merk Infinix memang seharusnya mengetahui caranya. Dengan begitu, Anda dapat mempraktikkan sendiri…
- Aplikasi Belajar Mengaji Offline Bisa Didownload secara… Apakah Anda sedang mencari aplikasi belajar mengaji offline Pbisa di download secara gratis pada ponsel berbasis iOS dan Android? Memang untuk memahami ayat-ayat di dalam Alquran maka Anda perlu mempelajarinya dalam…
- Tips Buat Surat Lamaran Kerja yang Benar dan Tepat Surat lamaran kerja yang benar saat ini perlu diketahui bagi seorang pelamar kerja di perusahaan atau tempat kerja lainnya. Hal ini karena masih banyak yang tidak mengetahui cara menulis surat lamaran kerja…
- 100 Kata-Kata Motivasi Hidup dan Penjelasannya, Untuk Masa… Hai teman-teman, kali ini saya ingin berbagi tentang pentingnya kata-kata motivasi hidup dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Kata-kata motivasi hidup dapat membantu kita menghadapi berbagai macam tantangan dan rintangan dalam hidup.…
- Cara Restart HP dengan Mudah dan Praktis, Bisa untuk… Hai, teman-teman! Kalian pernah mengalami masalah pada HP kalian seperti lambat, error, atau tidak responsif? Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan melakukan restart HP. Pada artikel kali…
- Aplikasi Belajar MTK, Dijamin Cepat Bisa Matematika Bila hingga kini Anda masih kesulitan dengan pelajaran matematika, ada beberapa aplikasi belajar MTK yang dapat dipilih. Untuk mempermudah Anda mempelajari matematika, mata pelajaran yang terkenal cukup susah. Harus diakui, matematika…
- Kumpulan Kata Kata Motivasi Kerja Karyawan Penghilang Stress Sebagai seorang karyawan, bukan tidak mungkin akan membutuhkan kata kata motivasi kerja karyawan untuk meningkatkan semangat atau bahkan menghilangkan stress kerja. Namun demikian, ada beberapa tips yang bisa dilakukan untuk…
- Rekomendasi Kerja Sampingan Cocok untuk Menambah Penghasilan Kerja sampingan saat ini banyak sekali dicari oleh karyawan swasta yang ingin menambah penghasilan. Namun, pekerjaan sampingan harus dapat berjalan beriringan dengan pekerjaan di kantor. Jadi jangan sampai pekerjaan sampingan ini…
- Contoh Pertanyaan dan Cara Menjawab Pertanyaan Interview… Belakangan banyak orang yang menanyakan cara menjawab pertanyaan interview. Wawancara kerja adalah persyaratan bagi siapa saja yang mencari posisi baru (pencari kerja). Fase ini terkadang bisa membuat seseorang merasa cemas.…
- Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung Dalam Waktu Singkat Kehadiran cara mengunci aplikasi di hp Samsung bisa membantu seseorang yang ingin mengamankan aplikasi khusus sama. Seperti kita ketahui bahwa Smartphone tidak hanya digunakan untuk berkomunikasi maupun bekerja. Apalagi beberapa orang ada…
- Aplikasi Edit Foto Terbaik di Smartphone dan PC Aplikasi edit foto terbaik adalah salah satu alat terpenting dalam fotografi. Memiliki aplikasi pengeditan foto Anda sendiri memungkinkan Anda memperbaiki gambar tangkapan kamera yang kurang ideal sesuai dengan preferensi Anda. Mulai dari pencahayaan, kontras,…