Sebagian dari Anda mungkin masih asing dengan teori belajar behavioristik. Perlu Anda ketahui, kesuksesan peserta didik ketika belajar, tidak hanya dilihat dari pemahaman akademik. Tetapi juga dilihat dari perubahan perilakunya.
Bila Anda adalah seorang pendidik, pastinya Anda akan berusaha semaksimal mungkin untuk membimbing dan mendidik mereka. Salah satunya memberi aturan di kelas. Bila mereka melanggar aturan apa yang Anda lakukan?
Apakah Anda akan memberikan hukuman kepada mereka? Hukuman yang Anda berikan ialah salah satu bentuk penerapan teori behaviorisme ini. Nanti kita akan membahasnya secara lebih detail.
Prinsip dan Kelebihan Teori Belajar Behavioristik
Sebelum kita membahas tentang ciri dan juga contoh teori tersebut, kita bahas dulu prinsip dan kelebihan teori ini. Karena penerapan teori ini dalam pembelajaran harus mengacu pada prinsip yang ada.
1. Prinsip teori
Prinsip pertama dari teori ini ialah Jika seseorang telah dapat menunjukkan perubahan perilaku, maka bisa dibilang sudah belajar. Itu berarti kegiatan belajar yang tidak membawa perubahan perilaku.
Tidak dianggap belajar menurut teori ini. Hal paling penting pada teori ini ialah stimulasi dan juga respon karena dapat diamati. Hal-hal selain respon dan stimulasi tidak dianggap penting.
Sebab tidak bisa diamati. Adanya penguatan yakni hal-hal yang dapat memperkuat respon. Penguatan dapat berupa negative dan positif. Bila ingin menerapkan teori ini, Anda perlu memperhatikan beberapa prinsip tersebut.
2. Kelebihan teori
Setelah tadi kita membahas tentang beberapa prinsipnya, kini kita akan membahas beberapa kelebihan dari teori ini. berikut ini beberapa kelebihan dari teori ini yang perlu Anda ketahui.
Di antaranya peserta didik dibiasakan untuk melakukan praktik dan latihan. Yang di dalamnya memuat unsur spontanitas, kecepatan, refleks, kelenturan dan daya tahan. Mampu mendorong murid atau peserta didik.
Untuk berpikir konveregen dan juga linier. Serta memudahkan para murid atau peserta didik untuk mencapai suatu target tertentu dalam proses pembelajaran. Itulah beberapa kelebihan dari teori yang satu ini.
Ciri dan Contoh Teori Belajar Behavioristik
Tadi kita telah membahas pengertiannya, kini kita akan membahas ciri dan juga contohnya. Berikut ini penjelasan lengkap tentang ciri dan juga contoh dari teori tersebut :
1. Ciri teori belajar behavioristik
Ciri teori ini antara lain, hasil pembelajaran berfokus pada terbentuknya perilaku yang diinginkan. Lebih mengutamakan pengaruh lingkungan, bersifat mekanistis maksudnya dilakukan dengan mekanis tertentu seperti meminta maaf.
Ciri berikutnya menganggap latihan ialah hal paling penting dalam proses pembelajaran. Serta mementingkan pembentukan respon atau reaksi. Jadi, itulah beberapa ciri dari teori yang satu ini.
2. Contoh teori belajar behavioristik
Setelah ciri, kini kita akan membahas beberapa contohnya agar Anda lebih paham. Contoh pertama guru menyusun bahan ajar atau materi secara lengkap, mulai dari materi yang sederhana hingga kompleks.
Guru atau pengajar lebih aktif memberikan latihan agar terbentuk kebiasaan yang diinginkan. Guru memberikan evaluasi berdasarkan perilaku yang terlihat. Guru harus dapat memberikan penguatan baik dari sisi negative dan positif.
Bila guru menjumpai adanya sebuah kesalahan, baik pada materi maupun peserta didik, maka harus segera diperbaiki. Selama mengajar, pengajar lebih banyak memberikan contoh berupa instruksi.
Guru memberikan evaluasi berdasarkan dari perilaku yang terlihat. itulah beberapa contoh yang perlu Anda ketahui dari teori satu ini, dengan begitu Anda bisa lebih paham tentang teori ini.
Jadi bagi Anda para pengajar, kini tidak perlu bingung lagi dengan behavioristic dalam proses pembelajaran. Karena tadi kita telah membahas secara detail tentang teori belajar behavioristik.
Rekomendasi:
- Definisi Teori Belajar Kognitif dan Faktor-Faktor yang… Teori belajar kognitif bertujuan untuk membantu siswa memahami suatu ide atau subjek yang sulit mereka pahami. Kognisi ini mendorong siswa untuk merefleksikan pemikiran mereka sendiri dan berfokus pada bagaimana Anda memahami…
- 4 Ide Terbaik untuk Mind Mapping Simple yang Optimal Mind mapping simple adalah cara Anda untuk menyusun ide-ide dengan optimal, tanpa perlu memperhatikan struktur yang rumit dan membingungkan. Ini adalah cara orang untuk mengorganisir suatu topik dengan lebih mudah, namun…
- Teori Belajar Konstruktivistik dan Implementasinya Ungkapan teori belajar konstruktivistik, behavioristik, , kognitifistik, cybernetic, dan humanistik sering digunakan oleh para pendidik dalam desain pembelajaran di bidang pendidikan. Walaupun dalam prakteknya mungkin sering dilakukan, tidak semua guru…
- Cara Bikin Animasi di HP dengan Mudah dan Sederhana Cara bikin animasi di hp selalu menjadi ilmu yang menarik dan banyak dicari. Ini karena kecanggihan teknologi yang memudahkan banyak orang untuk bisa membuat animasi secara mandiri, sekalipun Anda bukan animator. Bahkan…
- Cara Bagi Pulsa Tri yang Terlengkap dan Mudah Ada 2 cara bagi pulsa Tri yang perlu diketahui oleh para pengguna kartu Tri. Seperti kita ketahui, kartu Tri merupakan salah satu operator yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia. Bagi…
- Aplikasi Novel Penghasil Uang Tanpa Undang Teman Dalam era digital saat ini, banyak inovasi muncul yang memungkinkan kita untuk menghasilkan uang melalui berbagai cara, termasuk membaca novel. Pernahkah Anda membayangkan bahwa hobi membaca novel favorit Anda dapat…
- Aplikasi Belajar MTK, Dijamin Cepat Bisa Matematika Bila hingga kini Anda masih kesulitan dengan pelajaran matematika, ada beberapa aplikasi belajar MTK yang dapat dipilih. Untuk mempermudah Anda mempelajari matematika, mata pelajaran yang terkenal cukup susah. Harus diakui, matematika…
- Cara Motivasi Diri Sendiri Agar Tidak Malas Jangan pernah anggap bahwa cara motivasi diri sendiri itu hanyalah kesia-siaan belaka. Nyatanya, setiap manusia pernah berada di fase nadir dalam hidupnya. Kehilangan semangat dan gelora ambisi yang padam diterpa…
- Cara Membuat Artikel yang Benar dan Mudah Anda yang bekerja di bidang menulis apakah sudah tahu cara membuat artikel yang benar? Menulis itu sendiri digambarkan sebagai proses untuk mengomunikasikan pemikiran, gagasan, dan pengalaman penulis. Menulis juga dapat dilihat…
- Kata Kata Motivasi untuk Diri Sendiri, Tekad Menjadi Sukses Kata kata motivasi untuk diri sendiri menjadi sangat penting karena setiap orang memiliki potensi yang besar. Jangan takut gagal karena setiap kegagalan adalah langkah besar menuju kesuksesan. Anda bisa melakukan apa…
- Belajar Adzan Merdu Nafas Pendek Menggunakan Beberapa Irama Ada beberapa irama yang bisa digunakan untuk belajar adzan merdu nafas pendek. Seperti kita ketahui, suara adzan merdu akan membuat siapapun orang yang mendengarnya akan tersentuh. Dan juga merasa terpanggil…
- Berikut adalah Cara Mengecek Imei Realme yang Terbaru untuk… Belakangan ini brand smartphone yang berasal dari Cina tersebut mulai berkembang dan juga merajai pasar ponsel yang ada di tanah air, sehingga tidak heran jika belakangan ini cara mengecek IMEI…
- Ini Dia Pertanyaan Interview Kerja dan Cara Menjawabnya Belakangan banyak orang yang menanyakan pertanyaan interview kerja. Tidak bisa dipungkiri, wawancara kerja adalah langkah penting dalam proses perekrutan. Anda perlu memikirkan tahap ini yang membuat jantung berdebar kencang. Tentu…
- Perhatikan 5 Tips Beli Mobil Bekas Agar Tidak Salah Pilih Perhatikan tips beli mobil bekas agar Anda tidak salah pilih. Membeli mobil bekas adalah cara yang bagus untuk menghemat uang. Tapi bisa menjadi rugi jika Anda tidak tahu tips ini. Jika…
- Belajar Mengetik Menggunakan 10 Jari, Mudah Dipraktikkan Bagi Anda yang masih belum pandai dalam mengetik, ada beberapa cara belajar mengetik 10 jari. Di era modern seperti saat ini, banyak pekerjaan yang harus menggunakan laptop atau komputer. Mengetik di…
- Bimbingan Belajar Singkatan untuk Apa? Ini Penjelasannya Bimbingan belajar singkatan untuk bimbel sudah menjadi suatu kegiatan yang tidak asing. Bimbingan belajar diartikan sebagai suatu kegiatan tambahan belajar oleh suatu lembaga untuk peserta didik. Kegiatan bimbel makin diminati oleh…
- Aplikasi Penghasil Uang dengan Menjual Gambar dan Foto Dalam era digital seperti sekarang, peluang untuk menghasilkan pendapatan tambahan melalui platform online semakin banyak. Salah satu cara yang menarik adalah dengan memanfaatkan karya fotografi Anda sendiri. Dalam artikel ini,…
- Program Ayo Guru Belajar untuk Tenaga Pendidik di Indonesia Kegiatan guru belajar menjadi salah satu yang seharusnya digalakkan kembali di seluruh pelosok Indonesia. Tujuan dan manfaatnya sangat besar karena berkaitan dengan para pendidik tersebut yang mengikutinya. Manfaatnya bukan hanya dirasakan…
- Tata Cara Belajar Alquran dan Tajwid dengan Cepat serta… Beberapa orang memang perlu mengetahui bagaimana cara belajar Alquran dan tajwid. Sebab, tajwid merupakan salah satu hukum membaca Alquran. Sehingga, Anda harus mengetahui tentang tajwid sebelum membaca Alquran. Kini, terdapat beberapa…
- Mengenal dan Mempraktikkan Dua Doa Belajar yang Mudah Apa itu doa belajar? Apakah Anda sudah mengetahuinya atau belum? Jika sudah, berarti Anda sudah mempraktikkannya dalam kehidupan sehari-hari yang sangat penting terutama pemeluk agama Islam. Namun bagi Anda yang…
- Kata Kata Pekerja Keras yang Membangkitkan Semangat untuk… Berbicara mengenai kata kata pekerja keras yang menambah semangat, tentu Anda harus mengenali terlebih dahulu apakah Anda sudah termasuk sebagai pribadi yang pekerja keras atau belum. Jika yang Anda lakukan…
- Cara Penyampaian Ohayou Gozaimasu yang Benar Ohayou gozaimasu adalah ucapan bahasa Jepang yang sangat umum digunakan oleh masyarakat di negara tersebut. Kemudian di bawah ini terdapat berbagai macam cara penggunaannya tergantung situasi. Bagi Anda yang sering menonton acara jepang,…
- Cara Menjadi Orang Sukses Menurut Al Quran dan Islam Islam memiliki definisi tersendiri untuk sukses, dan cara menjadi orang sukses menurut Al Quran adalah yang Anda perlu tahu. Arti delusif dari sukses bisa berbeda, dan ini bisa juga terdampak ke…
- Surat Lamaran Kerja yang Baik dan Benar, Simak Persiapan… Surat lamaran kerja yang baik dan benar merupakan salah satu surat resmi yang biasanya dibuat oleh pencari kerja. Nantinya, surat lamaran akan dikirimkan ke perusahaan dengan harapan bisa melamar diterima. Umumnya,…
- Motivasi Diri yang Ampuh untuk Membangun Semangat Motivasi diri sendiri akan membantu merenungkan diri dan mengembalikan semangat terhadap sesuatu. Anda dapat menemukan kata-kata dari berbagai sumber seperti buku atau kata-kata dari orang yang berpengaruh. Kata-kata positif untuk diri…
- Pengalaman Mengikuti Seleksi Beasiswa Perintis Hallo sahabat infoptn.id!Apa kabar kalian? Semoga senantiasa dalam keadaan baik ya.Pada kesempatan kali ini aku mau sharing pengalaman selama mengikuti seleksi Beasiswa Perintis sampai pada kebanggaan tersendiri bisa dinyatakan lolos.…
- 3 Cara Membuat Donat Rumahan: Resep dan Topping yang Lezat Hai Sahabat InfoPTN, siapa yang tidak suka dengan donat? Makanan ringan yang satu ini menjadi favorit banyak orang dari segala usia. Donat memiliki tekstur yang empuk dan rasanya yang manis…
- Mengenal Aplikasi Merdeka Mengajar yang Sangat Bermanfaat Sebagian dari Anda mungkin kurang familiar dengan aplikasi merdeka mengajar. Aplikasi ini merupakan platform yang disediakan untuk menjadi teman bagi kepalah sekolah dan juga guru dalam belajar, mengajar serta berkarya.…
- Mengenal Gaya Belajar Visual, Pengertian dan Cirinya Ada beberapa jenis gaya belajar, salah satunya adalah gaya belajar visual. Gaya belajar diartikan sebagai kombinasi antara cara seseorang menyerap pengetahuan sekaligus cara pengetahuan tersebut diatur dan diproses. Visual sendiri…
- Kelebihan Aplikasi BPJS yang Memudahkan Para Penggunanya Aplikasi BPJS saat ini sudah bisa dimanfaatkan bagi para pengguna untuk mendapatkan berbagai macam informasi dan pelayanan lebih fleksibel. BPJS merupakan salah satu program pemerintah yang bisa membantu masyarakat untuk…