Kuliah sambil kerja merupakan salah satu hal yang cukup umum di kalangan para mahasiswa di Indonesia, bahkan dunia. Oleh karena itu, tidak jarang Anda akan menemukan orang-orang yang sangat sibuk dengan aktivitasnya, baik sebagai mahasiswa atau pekerja.
Ada banyak hal yang melatarbelakangi seseorang memutuskan untuk kuliah sambil bekerja. Salah satu alasan yang umum adalah untuk dapat membiayai UKT, karena terkendala faktor ekonomi jika hanya mengandalkan orang tua.
Apabila Anda merupakan salah satu orang yang harus menghadapi kondisi ini, maka harus pandai mengatur keduanya agar seimbang. Di dalam artikel ini, kami telah menyediakan beberapa tips efektif yang dapat dijadikan sebagai referensi.
Tips Kuliah Sambil Kerja Supaya Tidak Kewalahan
Supaya fisik dan mental Anda tetap sehat maupun kuat selama menghadapi status sebagai mahasiswa yang bekerja, maka ikutilah beberapa tips di bawah ini:
1. Memiliki Komitmen yang Jelas dan Kuat dengan Status Mahasiswa Pekerja
Bekerja sambil kuliah bukan merupakan hal mudah, karena waktu Anda akan terkuras untuk mengurus dua hal sekaligus dalam waktu berdekatan. Oleh karena itu, jika ingin tetap bekerja sambil menjabat status mahasiswa, maka buatlah komitmen terlebih dahulu.
Komitmen dapat membantu Anda untuk dapat lebih terarah ketika kuliah sambil kerja. Jangan sampai salah satu dari keduanya merenggut dan mengganggu satu sama lain. Misalnya karena terlalu lelah setelah bekerja, perkuliahan akhirnya terabaikan.
Komitmen juga bisa menjadi sebuah pengingat atau alarm supaya Anda tetap bersemangat dan pantang menyerah ketika lelah dengan salah satunya.
2. Merancang Manajemen Waktu Kuliah dan Kerja yang Baik
Karena ganda, maka Anda harus mampu melakukan manajemen waktu yang baik, supaya keduanya tetap dapat dilaksanakan dengan maksimal. Caranya adalah dengan membuat skala prioritas, supaya tanggung jawab dapat diselesaikan sesuai urgensinya.
Meskipun kuliah dan bekerja sama-sama penting, namun Anda juga harus pandai mengatur waktu untuk beristirahat atau berlibur.
3. Memilih Kampus yang Menyediakan Kelas Karyawan untuk Anda
Untuk membantu manajemen waktu, dengan memilih kelas karyawan nampaknya akan lebih tepat. Hal ini karena kelas karyawan memang dibuat untuk orang-orang bekerja. Biasanya kelasnya dilangsungkan menggunakan dua metode.
Metode pertama adalah dengan mengikuti kelas setelah pulang kantor, yang biasanya pada sore hingga malam hari. Kedua adalah dengan mengikuti kelas pada akhir pekan, di mana kuliah akan berlangsung full day.
4. Bekerja Saat Shift Sore atau Malam
Ketika Anda lebih mengutamakan status sebagai mahasiswa reguler, maka jam kelasnya biasanya adalah pada pagi hingga siang atau sore hari. Tidak perlu khawatir, karena ada tips kuliah sambil kerja untuk kondisi ini.
Sebaiknya Anda memilih untuk bekerja pada shift sore sampai malam, sehingga tidak bentrok dengan jam kuliah. Komunikasikan hal ini terlebih dahulu dengan atasan atau pimpinan di tempat kerja.
Setelah memberitahukan bahwa Anda mahasiswa, maka saat ada hal mendesak di kemudian hari, semuanya dapat terselesaikan dengan baik.
Beberapa pekerjaan dengan shift seperti ini antara lain penjaga toko, guru les privat, pelayan kafe, penjaga warnet, dan lain sebagainya.
5. Memilih Pekerjaan atau Kuliah Online
Tips ini jauh lebih efektif jika Anda bisa mendapatkannya, sehingga waktu beristirahat lebih banyak atau tidak banyak menghabiskan waktu selama di jalan.
Saat ini ada banyak kampus menyediakan perkuliahan secara online dengan isi pembelajaran sama dengan offline. Begitu juga dengan pekerjaan, ada banyak pilihan pekerjaan remote atau WFH untuk dapat dikerjakan tanpa harus datang ke kantor.
Setelah mengetahui tips untuk kuliah sambil kerja di atas, maka Anda dapat menjalani peran sebagai mahasiswa dan pekerjaan dengan lebih efektif dan nyaman.
Rekomendasi:
- Aplikasi Scan Terbaik untuk Perangkat IOS dan Android Aplikasi scan adalah salah satu aplikasi yang memudahkan pekerjaan manusia bisa dilakukan dengan cara yang lebih efisien dengan menggunakan aplikasi ini. Karena semakin maju dunia teknologi maka semakin berkembang sebuah…
- Doa agar Sukses Dunia Akhirat yang Perlu Anda Amalkan Anda yang ingin doa agar sukses dunia akhirat diwajibkan amalkan ini. Kami sudah punya daftar surat dan surah dalam Al Quran untuk membuat Anda mengamalkan doa agar sukses ini. Bukan hanya…
- Cara Restart HP dengan Mudah dan Praktis, Bisa untuk… Hai, teman-teman! Kalian pernah mengalami masalah pada HP kalian seperti lambat, error, atau tidak responsif? Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan melakukan restart HP. Pada artikel kali…
- Kumpulan Kata Kata Kerja Keras yang Perlu Diketahui Kata kata kerja keras menjadi salah satu inspirasi dan motivasi yang harus diketahui. Dengan begini, Anda tidak akan berkecil hati tentang apa yang telah dilalui. Motivaisi memang sering kali bisa menjadi…
- Cara Jadi Orang Sukses untuk Mencapai Target Hidup Anda Semua orang tentu saja ingin tahu cara jadi orang sukses. Tetapi ini sebenarnya perlu dimulai dari mengerti apa sebenarnya itu kesuksesan dan bagaimana untuk capai hal itu di hidup. Dan…
- Cara Efektif Belajar Kanji Jepang yang Bisa Dicoba Mempelajari kanji Jepang adalah hal yang sulit untuk dilakukan, terutama jika Anda asing dengan aksara negara tersebut. Namun ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk bisa mempelajarinya dengan efektif. Jepang…
- Fungsi Mahasiswa dan Perannya di Kehidupan Masyarakat Keyword: fungsi mahasiswa Deskripsi: Ternyata ada fungsi mahasiswa selain hanya menjadi pelajar atau seseorang yang menempuh pendidikan tinggi. Fungsi Mahasiswa dan Perannya di Kehidupan Masyarakat Ternyata ada fungsi mahasiswa selain…
- Kenali Lebih Dekat Jurusan Hubungan Internasional (HI) Hallo sobat infoptn.id! Sebelum memilih program studi kuliah, tentunya harus disesuaikan dengan rencana pascastudi dan juga menyesuaikan dengan kemampuan diri sendiri, mulai dari kemampuan finansial sampai dengan kepribadian. Dengan begitu,…
- Quotes Motivasi Hidup untuk Menjadi Pribadi yang Lebih Baik Sebagai manusia sudah pasti harus menghadapi berbagai permasalahan kehidupan, maka dari itu memiliki quotes motivasi hidup sangat penting. Karena dengan memiliki kata motivasi ini bisa membuat seseorang tetap bertahan. Apapun masalah…
- Kata Kata Semangat Kerja Bagi Karyawan agar Giat Kata kata semangat kerja sebenarnya bisa membuat Anda bekerja dengan maksimal. Dalam melakukan pekerjaan, belum tentu semuanya berjalan dengan lancar sesuai dengan keinginan masing-masing. Apalagi jika ada beberapa rutinitas tambahan yang membuat…
- Cara Penyampaian Ohayou Gozaimasu yang Benar Ohayou gozaimasu adalah ucapan bahasa Jepang yang sangat umum digunakan oleh masyarakat di negara tersebut. Kemudian di bawah ini terdapat berbagai macam cara penggunaannya tergantung situasi. Bagi Anda yang sering menonton acara jepang,…
- Aplikasi Jual Beli Mobil Terbaik untuk Bertransaksi Aplikasi jual beli mobil telah merevolusi cara orang membeli dan menjual mobil. Lewatlah sudah hari-hari ketika Anda harus mengandalkan iklan baris koran atau mengunjungi dealer untuk membeli atau menjual mobil. Saat…
- Aplikasi Edit Foto Terbaik di Smartphone dan PC Aplikasi edit foto terbaik adalah salah satu alat terpenting dalam fotografi. Memiliki aplikasi pengeditan foto Anda sendiri memungkinkan Anda memperbaiki gambar tangkapan kamera yang kurang ideal sesuai dengan preferensi Anda. Mulai dari pencahayaan, kontras,…
- Aplikasi Browsing di Android yang Paling Nyaman Digunakan Aplikasi browsing menjadi hal yang sangat dibutuhkan oleh sebagian besar orang. Untuk melakukan aktivitas browsing demi mendapatkan berbagai informasi untuk menyelesaikan tugas atau hal lainnya. Beberapa aplikasi dibuat dengan tingkat kenyamanan…
- 5 Aplikasi Edit Foto Aesthetic yang Terbaik Selain Epik Epik menjadi salah satu aplikasi edit foto aesthetic terbaik yang saat ini telah banyak digunakan oleh para user Android dan juga user iPhone yang telah banyak menggunakan aplikasi canggih ini…
- 25 Kata Kata Motivasi Setelah Patah Hati, Simak Daftarnya Kata kata motivasi bisa menjadi salah satu hal yang ampuh untuk menenangkan hati seseorang. Apalagi jika orang tersebut sedang mengalami patah hati. Tentu saja orang yang sedang patah hati ini penting…
- Review Novel Terjerat Cinta Mahasiswa Abadi, Dijamin Seru Terjerat cinta mahasiswa abadi merupakan salah satu novel tema percintaan terlaris di pasar Indonesia. Sebab, novel tersebut mengambil tema cinta antara seorang dosen cantik dengan mahasiswa yang hampir di drop out…
- Macam Macam Pekerjaan Freelance dengan Gaji Besar Bagi Anda yang saat ini tengah mencari macam macam pekerjaan freelance dengan gaji besar, Anda akan menemukan jawabannya dengan membaca ulasan ini hingga akhir. Freelancer bisa juga dikatakan sebagai pekerja lepas.…
- Tujuan dan Faktor Keselamatan Kerja Bagi Karyawan Keselamatan kerja menjadi salah satu hal penting yang harus diperhatikan dalam sebuah perusahaan. Sebetulnya, alasan mengapa keselamatan ini penting karena pekerja pasti ingin lingkungan kerja yang aman. Oleh karena itu, perusahaan…
- Cara Jadi Orang Sukses dari Nol dan Temukan Titik Balik Anda mungkin mulai dari nol, tetapi selalu ada cara untuk naik ke level satu dan seterusnya, dan ini adalah yang akan dijelaskan di cara jadi orang sukses dari nol. Anda…
- Cara Melihat Orang yang Stalking IG Kita Tanpa Aplikasi Tahu tentang cara melihat orang yang stalking IG kita tanpa aplikasi bagi sebagian orang sangat bermanfaat. Karena dengan cara tersebut, Anda nantinya bisa mengetahui siap saja orang-orang yang kerap mencari…
- Hal-Hal yang Dipelajari dari Kuliah Manajemen dan Peluang… Kuliah manajemen itu merupakan pilihan populer bagi lulusan sekolah menengah atas atau SMA. Sebab dengan manajemen banyak orang berpikiran bisa masuk ke lingkungan kerja kantoran. Pulang pergi dengan baju rapi serta…
- 10 Jenis Beasiswa Dalam Negeri Paling Populer, Yuk Daftar! Pendidikan memang tidak akan pernah luput dari yang namanya beasiswa begitupun sebaliknya. Tentunya hal itu memberikan kesempatan bagi para pelajar yang ingin melanjutkan ke bangku pendidikan yang lebih tinggi tapi…
- Cara Mulai Berbisnis Makanan Ringan yang Menjanjikan Berbisnis makanan ringan sekarang ini banyak dilirik. Hal ini karena bisnis yang satu ini terbilang cukup menjanjikan. Penyebabnya adalah dapat dikonsumsi beberapa kali dan merupakan bisnis yang fleksibel seta tidak membutuhkan…
- Aplikasi Gabungin Foto Termudah dan Terbukti Hasilnya Aplikasi editing foto kini ramai digunakan, termasuk aplikasi gabungin foto yang dapat menjadikan beberapa foto dalam satu frame. Sehingga aplikasi ini banyak diunduh oleh sebagian besar pengguna smartphone. Penggunaan aplikasi ini…
- Pengalaman Mengikuti Seleksi Beasiswa Perintis Hallo sahabat infoptn.id!Apa kabar kalian? Semoga senantiasa dalam keadaan baik ya.Pada kesempatan kali ini aku mau sharing pengalaman selama mengikuti seleksi Beasiswa Perintis sampai pada kebanggaan tersendiri bisa dinyatakan lolos.…
- Contoh Pertanyaan dan Cara Menjawab Pertanyaan Interview… Belakangan banyak orang yang menanyakan cara menjawab pertanyaan interview. Wawancara kerja adalah persyaratan bagi siapa saja yang mencari posisi baru (pencari kerja). Fase ini terkadang bisa membuat seseorang merasa cemas.…
- Mengenal Pengertian dan Ciri Etos Kerja yang Penting… Etos kerja atau semangat kerja merupakan salah satu bentuk rasa tanggung jawab seseorang terhadap pekerjaannya. Hal ini sebenarnya sebagai modal untuk terus mengembangkan karirnya. Ini juga yang nantinya bisa membuat…
- Ini Dia Jurusan Sastra Sunda Beserta Prospek Kerjanya Pada era sekarang, teknologi hampir menguasai seluruh sektor tata kehidupan manusia. Tentu tidak bisa dipungkiri juga bahwa hal tersebut memang banyak sekali memberikan dampak positif bagi kita semua. Namun sayang,…
- Cara Membuat Artikel yang Benar dan Mudah Anda yang bekerja di bidang menulis apakah sudah tahu cara membuat artikel yang benar? Menulis itu sendiri digambarkan sebagai proses untuk mengomunikasikan pemikiran, gagasan, dan pengalaman penulis. Menulis juga dapat dilihat…