Deretan fakultas di UI bisa menjadi pilihan Anda yang akan melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi. Hal tersebut bisa menjadi referensi, apalagi untuk Anda yang masih bingung memilih jurusan sesuai dengan minat dan bakat.
Sebelum memutuskan untuk mengambil suatu program study, pastikan terlebih dahulu tujuan Anda akan ke mana, kerja di mana serta bidang apa yang ingin ditempuh. Hal tersebut akan sangat membantu dalam menentukan program study yang benar-benar cocok untuk dijalani.
Jika berniat untuk masuk Universitas Indonesia, bukan hanya memahami mengenai fakultas di UI saja namun, Anda juga harus memahami cara masuknya. Terdapat berbagai jalur dan juga skor minimal untuk ujiannya agar bisa tembus menjadi mahasiswa.
Anda bisa mengikuti berbagai kursus yang disediakan untuk bisa mengikuti tes dengan baik. Perlu menjadi catatan, bahwa jurusan akan menentukan jalan Anda dalam menempuh kehidupan di bangku kuliah, jadi pastikan agar tidak keliru dalam memilih jurusan.
Hal yang perlu diperhatikan juga adalah biaya, mengingat setiap program study memiliki biaya yang berbeda. Anda bisa mencari beasiswa, pemerintah juga menyediakan berbagai beasiswa untuk semua fakultas di UI Anda tidak perlu khawatir mengenai biaya.
Rata-rata jurusan yang ada di kampus tersebut sudah terakreditasi A. sehingga Anda akan mendapatkan bimbingan terbaik oleh para dosen yang sudah berprofesional. Di sini, Anda juga akan mengikuti berbagai kompetisi dalam kanca nasional hingga internasional.
Deretan Fakultas di UI yang Wajib Diketahui
UI merupakan fakultas Indonesia yang adalah salah satu kampus terfavorit di Indonesia. Banyak siswa sma bahkan SMK bermimpi dan berusaha untuk bisa masuk ke dalam kampus tersebut. jadi, Anda harus benar-benar mempersiapkannya dengan baik.
Berikut merupakan deretan fakultas di UI yang wajib diketahui :
1. Fakultas Kesehatan Masyarakat
Terdapat berbagai program study di fakultas tersebut. yaitu management, akuntansi, bisnis, ilmu ekonomi, ekonomi syariah. Jurusan tersebut bisa Anda pilih sesuai minat dan bakat. Perlu menjadi catatan, jangan sampai keliru dalam pemilihan jurusan.
2. Fakultas Teknik
Jurusan teknik juga sudah memiliki ribuan prestasi yang berasal dari kanca nasional hingga Internasional. Berbagai jurusan tersebut adalah teknik kimia, teknik sipil, teknik lingkungan, teknik mesin, ilmu teknik, teknik elektro, teknik pertambangan, arsitektur, teknik industry, teknik perkapalan, teknik biomedis, serta desain interior.
3. Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik
Terdapat berbagai program study yaitu ilmu hukum, hubungan internasional, ilmu komunikasi, ilmu politik, kesejahteraan sosial, sosiologi, antropologi serta kriminologi. Tentu saja semua program study sudah terakreditasi A. Jadi, Anda akan lulus dengan bimbingan terbaik dari para dosen terbaik.
4. Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya
Di dalam sini juga ada berbagai program study yang bagus seperti Sejarah, Arkeologi, filsafat, sastra& bahasa asing, Sastra dan bahasa daerah, sastra Arab, Sastra Indonesia, Sastra Inggris, sastra Jepang, sastra Korea, serta sastra China.
5. Fakultas Pendidikan Vokasi
Berisi mengenai jurusan yang banyak diminati oleh lulusan smk, antara lain pariwisata, ilmu administrasi, akuntansi, perpajakan, perbankan, fisioterapi, broadcasting atau penyiaran, bisnis, administrasi perkantoran, public relations, administrasi kesehatan, kearsipan, multimedia.
Berbegai program study diatas bisa menjadi rekomendasi terbaik di universitas Indonesia yang merupakan kampus terbaik di Indonesia. Pastikan tidak keliru dalam memilih program study, sesuaikan dengan minat serta bakat yang dimiliki.
Fakultas di UI terbagi menjadi berbagai program study yang di mana hampir semua diminati oleh lulusan terbaik dari berbagai SMA dan SMK seluruh Indonesia, jadi Anda harus bersaing, jika ingin bergabung dengan kampus tersebut.
Rekomendasi:
- Gap Year? Berikut 6 Inspirasi Kegiatan Bantu Kamu Lebih… Setelah pengumuman penerimaan mahasiswa baru mungkin sebagian diantara kamu belum diterima di jurusan atau kampus yang dituju sejak awal atau bisa juga ada diantara kamu sekalian masih merasa belum yakin…
- Ketahui Jurusan Universitas Brawijaya Paling Favorit Jurusan Universitas Brawijaya sering diperbincangkan oleh beberapa siswa yang sudah menginjak kelas 12. Hal ini dikarenakan sebentar lagi para siswa ini akan menginjakkan kaki pada dunia kuliah sehingga membutuhkan beberapa…
- Mengenal Jurusan di Universitas Negeri Yogyakarta Paling… Universitas Negeri Yogyakarta merupakan salah satu jurusan paling favorit di Indonesia. Kampus ini sendiri lebih populer dengan sebutan UNY. Bisa dikatakan, UNY adalah salah satu opsi terbaik untuk Anda yang ingin…
- Cara Mendaftar Jalur Mandiri PTN Secara Online 2021-2022 Hai sobat infoptn.id, dibulan Mei ini sudah ada beberapa kampus PTN yang membuka pendaftaran mahasiswa baru 2021/2022 lewat jalur mandirinya, perlu sobat ketahui bahwa untuk pendaftaranya dilakukan secara online, mulai…
- Perhatikan 5 Tips Beli Mobil Bekas Agar Tidak Salah Pilih Perhatikan tips beli mobil bekas agar Anda tidak salah pilih. Membeli mobil bekas adalah cara yang bagus untuk menghemat uang. Tapi bisa menjadi rugi jika Anda tidak tahu tips ini. Jika…
- Rekomendasi 7 Pekerjaan Part Time untuk Pelajar atau… Halo sobat infoptn, untuk kamu yang mungkin sedang berkuliah dan ingin memiliki aktivitas lain untuk mengisi waktu ada salah satu opsi yang bisa kamu pilih yaitu bekerja sampingan atau yang…
- Estimasi Biaya Jurusan UNY, Calon Mahasiswa Wajib Tahu! Sebelum melakukan pendaftaran, maka sebagai calon mahasiswa tentu Anda wajib tahu estimasi biaya untuk jurusan UNY terbaru. Pasalnya setiap jurusan yang ada di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) ini juga berbeda-beda. Maka…
- Keunggulan Universitas Udayana yang Membuat Peminatnya… Universitas Udayana atau UNUD adalah kampus yang terletak di Bali. Bisa dikatakan, UNUD merupakan salah satu kampus terfavorit di Bali. Setiap tahunnya, banyak mahasiswa baru mengantre untuk mendaftar ke kampus ini.…
- Berikut 4 Tips Agar Kamu Terhindar dari Salah Pilih Jurusan… Tidak terasa sebentar lagi sudah akan mulai memasuki tahun ajaran baru. Sementara itu, pandemi Covid-19 masih saja menetap sampai saat ini sehingga membuat civitas akademika seperti dosen dan mahasiswa serta…
- Contoh Pertanyaan dan Cara Menjawab Pertanyaan Interview… Belakangan banyak orang yang menanyakan cara menjawab pertanyaan interview. Wawancara kerja adalah persyaratan bagi siapa saja yang mencari posisi baru (pencari kerja). Fase ini terkadang bisa membuat seseorang merasa cemas.…
- Deretan ITB Jurusan yang Wajib Diketahui Khususnya untuk… Terdapat beberapa ITB jurusan yang bisa Anda pilih untuk dapat bergabung bersama kampus tersebut. ITB merupakan singkatan dari Institut Teknologi Bandung yang masuk dalam universitas impian banyak pelajar khususnya yang bersekolah…
- Daftar Jurusan IPB yang Jarang Diminati Padahal Prospeknya… Jurusan IPB menurut fakta yang terbaru juga memiliki beberapa pengurangan daya tarik tersendiri di dalam beberapa pendalaman jurusan. Padahal Institut Pertanian Bogor sebagai salah satu pendidikan terbaik nasional mampu untuk memberikan…
- Informasi Seleksi Prestasi ITS 2022, Bisa Pakai KIP-Kuliah… Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) pada tahun 2022 membuka tiga jalur penerimaan calon mahasiswa baru melalui seleksi mandiri yaitu Seleksi Kemitraan, Seleksi Mandiri, dan Seleksi Prestasi. Akan tetapi, kamu hanya…
- 8 Rekomendasi Jurusan Kuliah yang Sebaiknya Kamu Pilih… Seorang ekstrovert sering kali dianggap sebagai seseorang yang terbuka, spontan, dan juga fleksibel. Secara naluriah, orang-orang ekstrovert memang tertarik pada interaksi sosial. Bagi mereka melakukan interaksi dengan lebih dari satu…
- Wajib Tahu Jurusan UGM Sepi Peminat Tapi Prospeknya Tinggi Jurusan UGM (Universitas Gajah Mada) menjadi salah satu hal yang dicari oleh para pelajar setelah hari kelulusan. Apalagi jika berdomisili di Yogyakarta, kampus favorit ini dapat menjadi pilihan melanjutkan pendidikan. Namun,…
- Universitas Negeri Malang Jurusan Terbaik dan Terakreditasi Universitas Negeri Malang jurusan terbaik yang tersedia saat ini tidak terbatas. Universitas Negeri Malang atau UM, berada di Kota Malang dan Kota Blitar, Jawa Timur. Dahulu Universitas Negeri Malang ada lab…
- Inilah Prodi UNY dengan Akreditasi Unggul Prodi UNY dengan kualitas terbaik tentunya menjadi salah satu peminatan cukup tinggi di semua aspek yang berhubungan langsung dengan proses seleksi calon mahasiswa baru. Dengan kualitas akreditasi sangat tinggi maka tidak…
- Informasi Mengenai Fakultas di UGM untuk Calon Maba Untuk Anda yang ingin masuk ke dalam UGM, wajib mengetahui fakultas di UGM agar tidak salah jurusan saat sudah mendaftar. UGM merupakan Universitas Gadjah Mada yang sangat populer di kota Jogja,…
- Rekomendasi Kampus di Malang Paling Favorit Kampus di Malang sering menjadi incaran bagi beberapa siswa di seluruh Indonesia yang sudah berada pada jenjang kelas 12. Hal ini dikarenakan beberapa dari para siswa SMA ini ingin melanjutkan jenjang…
- Mata Kuliah Manajemen yang Akan Dipelajari, Mahasiswa Harus… Akan memilih jurusan manajemen tentu saja harus tahu dulu apa saja mata kuliah manajemen yang akan dipelajari nanti. Mahasiswa wajib mengetahui apa saja yang akan dipelajari agar nantinya tidak merasa salah…
- 6 Skill yang Wajib Kamu Miliki Selama Menjadi Mahasiswa Dunia perkuliahan sungguh terlihat sangat menarik, namun menjadi seorang mahasiswa tentu tidaklah mudah dan memakan proses yang lumayan cukup panjang. Sebelumnya, kamu harus bisa melewati berbagai macam tes seleksi agar…
- Kenali Lebih Dekat Jurusan Hubungan Internasional (HI) Hallo sobat infoptn.id! Sebelum memilih program studi kuliah, tentunya harus disesuaikan dengan rencana pascastudi dan juga menyesuaikan dengan kemampuan diri sendiri, mulai dari kemampuan finansial sampai dengan kepribadian. Dengan begitu,…
- Hal-Hal yang Dipelajari dari Kuliah Manajemen dan Peluang… Kuliah manajemen itu merupakan pilihan populer bagi lulusan sekolah menengah atas atau SMA. Sebab dengan manajemen banyak orang berpikiran bisa masuk ke lingkungan kerja kantoran. Pulang pergi dengan baju rapi serta…
- Kuliah Lewat Jalur SNMPTN, Berikut Trik Jitu Persiapannya Kuliah adalah salah satu proses belajar tingkat lanjutan yang akan diperoleh setelah lulus SMA atau SMK. Hal ini menjadi impian sebagian besar pelajar di seluruh belahan dunia. Maka dari itu,…
- Daftar Jurusan ITB dengan Prospek Kerja Cerah Perlu Anda ketahui bahwa ada berbagai rekomendasi jurusan ITB yang banyak diminati oleh para calon mahasiswa baru. Sebab, setiap jurusan di Institut Teknologi Bandung (ITB) ini memiliki prospek kerja yang sangat…
- Universitas Negeri di Malang yang Wajib Anda Ketahui Universitas negeri di Malang menjadi pilihan favorit bagi beberapa siswa SMA maupun SMK yang baru saja lulus dan ingin melanjutkan studinya menuju jenjang lebih tinggi. Biasanya para siswa ini akan memilih…
- Pendaftaran Seleksi Mandiri Vokasi PTN yang Masih Buka -… Hallo sahabat infoptn.id semua! Setelah kemarin minfo bahas mengenai jadwal pendaftaran seleksi mandiri program sarjana, ternyata masih ada juga lho program lainnya yaitu Vokasi atau Diploma dari beberapa Perguruan Tinggi…
- Jurusan Kuliah IPA untuk Masa Depan Ada beberapa jurusan kuliah IPA guna menunjang karir di masa depan. Banyak perempuan khususnya jurusan IPA semasa SMA bingung memilih jurusan saat akan kuliah. Hal ini disebabkan kurangnya pengetahuan tentang…
- Daftar Fakultas dan Jurusan yang Ada di UGM Terbaik Jurusan yang ada di UGM saat ini masih menjadi paling favorit dan banyak diincar para kaum mudah. Bahkan, banyak calon mahasiswa baru setiap tahunnya berbondong-bondong mendaftarkan diri agar bisa studi…
- Pertanyaan yang Sering Ditanyakan saat Interview dan… Perlu diketahui bersama bahwa pertanyaan yang sering ditanyakan saat interview dan jawabannya merupakan salah satu faktor terpenting untuk bisa lolos dari tahap tersebut. hal itu dikarenakan HRD cenderung menilai dari jawaban-jawaban…