Jika Anda ingin meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris, ada banyak aplikasi belajar Bahasa Inggris offline yang dapat dimanfaatkan. Anda dapat memanfaatkannya sebagai media untuk meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris bahkan secara offline.
Kemampuan dalam berbahasa Inggris memang sudah seperti hal wajib untuk era sekarang. Bahasa Inggris atau English menjadi Bahasa internasional yang banyak digunakan oleh banyak orang.
Bagi pelajar, mahasiswa atau orang-orang di dunia kerja, kemampuan berbahasa Inggris sangatlah penting. Jika Anda ingin mempelajarinya, sekarang tidak harus mendaftar kursus atau mengikuti kelas tertentu.
Pasalnya, sekarang ada banyak aplikasi mobile android yang bisa Anda jadikan sebagai media untuk mempelajari english. Bahkan aplikasinya dapat dijalankan secara offline alias tanpa perlu koneksi internet.
Inilah 4 Aplikasi Belajar Bahasa Inggris Offline untuk Perangkat Android
Tidak perlu lagi daftar kursus untuk meningkatkan kemampuan dalam berbahasa Inggris. Anda sekarang dapat memanfaatkan berbagai pilihan aplikasi untuk mempelajarinya secara gratis.
Cukup berbekal perangkat android saja, Anda sudah bisa menjalankan aplikasinya dan mulai belajar. Setidaknya kami akan berikan 6 rekomendasi aplikasi untuk Anda dan semua memiliki fitur offline.
Bukan hanya menyediakan fitur belajar Bahasa Inggris, namun pada aplikasi berikut Anda juga bisa mempelajari berbagai macam Bahasa asing lain. Simak beberapa rekomendasi aplikasinya berikut ini.
1. Hello English Learn
Aplikasi ini diluncurkan oleh CultureAlley beberapa tahun silam dan sekarang sudah diunduh oleh 10 juta lebih pengguna di Playstore. Hello English learn menawarkan berbagai macam kelebihan atau fitur-fitur menarik.
Misalnya saja seperti fitur berdiskusi dengan orang lain dari berbagai belahan dunia, games interaktif dan semuanya bisa dinikmati secara gratis. Hello Learn English juga menjadi aplikasi belajar Bahasa Inggris offline terbaik tahun 2016.
2. English Vocabulary Daily
Berikutnya ada English Vocabulary Daily. Merupakan sebuah apps yang berukuran sangat ringan, hanya 5,5 MB saja sehingga pastinya tidak akan membebani memori ponsel android Anda.
Aplikasi belajar Bahasa Inggris offline ini tentunya bisa Anda nikmati tanpa perlu jaringan internet. Anda dapat memanfaatkannya untuk belajar kosakata Bahasa Inggris dalam 7 level berbeda.
Selain itu, terdapat fitur audio yang tentu akan semakin memudahkan Anda untuk mempelajari bahasanya. Jadi, English Vocabulary Daily termasuk salah satu aplikasi yang sangat direkomendasikan untuk Anda.
3. English Senang Jek
Merupakan aplikasi belajar Bahasa Inggris offline yang cocok digunakan oleh anak-anak, remaja hingga orang dewasa. Ukuran aplikasinya juga tergolong ringan, hanya sebesar 23 MB saja.
Aplikasinya sudah diunduh oleh lebih dari 100 ribu pengguna dan masih terus bertambah. Melalui aplikasi ini, Anda akan diberikan metode pembelajaran yang menyenangkan seperti contohnya bermain games.
4. Mondly
Mondly merupakan aplikasi besutan developer Ati Studio dan di Playstore sudah diunduh oleh lebih dari 1 juta pengguna. Anda bisa menikmati berbagai macam fitur secara gratis tanpa harus berlangganan lewat Mondly.
Anda akan belajar mengenai frasa sehari-hari dengan pendekatan yang sangat menyenangkan. Tersedia fitur audio juga sehingga akan membantu Anda belajar bagaimana pengucapan kata yang tepat.
Beberapa aplikasi diatas sangatlah direkomendasikan, khususnya bagi Anda yang ingin meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris. Aplikasinya juga berukuran kecil, gratis dan bisa Anda akses secara offline alias tanpa butuh internet.
Jadi tidak perlu ikut kursus atau kelas hanya untuk meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris. Anda bisa gunakan saja aplikasi belajar Bahasa Inggris offline seperti yang sudah kami Bahas diatas.
Rekomendasi:
- Cara Cek Mahasiswa Dikti dan Efek Tidak Melakukannya Dikti atau PDDikti merupakan sebuah pangkalan data pendidikan tinggi dan untuk melakukan cek mahasiswa dikti ada beberapa tahapan. Data PDDikti sangat sakral. Jika profil dari perguruan tinggi tidak ada, kampus tersebut…
- Kategori Kelas Mau Belajar Apa Paling Populer Sebuah platform bernama mau belajar apa memberikan pengalaman belajar, dimana terdapat orang-orang yang memiliki passion untuk berbagi ilmu kepada orang banyak. Platform ini didirikan pada tahun 2015 sebagai platform yang…
- 6 Aplikasi Belajar Terbaik untuk Pelajar Aplikasi belajar sangat membantu para pelajar, untuk bisa memahami seluruh pelajaran di sekolah dengan baik. Rata-rata dalam apk tersebut biasanya terdapat pelajaran umum, membantu pengerjaan tugas, dan fitur-fitur menarik lainnya.…
- Cara Belajar Bahasa Thailand dengan Mudah Belajar bahasa thailand dapat dilakukan dengan mudah, hal ini tentu saja akan menjadi kabar baik bagi Anda yang ingin mulai mempelajari bahasa yang berasal dari negeri gajah putih tersebut. Hal ini…
- Situs Belajar Bahasa Inggris Online Terbaik untuk Pemula Internet segala sesuatu menjadi mudah termasuk belajar bahasa Inggris online dapat dilakukan di manapun dan kapanpun. Kemudahan dalam memperoleh informasi menyebabkan generasi sekarang kreatif dalam memilih media belajar. Bahasa Inggris adalah…
- Aplikasi Penghasil Uang dengan Menjual Gambar dan Foto Dalam era digital seperti sekarang, peluang untuk menghasilkan pendapatan tambahan melalui platform online semakin banyak. Salah satu cara yang menarik adalah dengan memanfaatkan karya fotografi Anda sendiri. Dalam artikel ini,…
- Rahasia Belajar Python untuk Pemula Dasar Secara Mudah Ingin belajar Python, tetapi masih ragu bagaimana mulai? Masih resah apakah Python sepenting itu untuk dikuasai? Python sukses memosisikan diri menjadi bahasa pemrograman paling terkenal pada dunia. Tidak terdapat lagi…
- Rahasia Aplikasi untuk Belajar Bahasa Inggris Dijamin… Pentingnya memahami bahasa Inggris, maka memahami penggunaan dari aplikasi untuk belajar bahasa Inggris sangat penting dilakukan. Dengan memiliki kemampuan ini maka seseorang bisa berbicara dengan mudah ketika berada di luar negeri.…
- Mengapa Kata-Kata Mahasiswa Bisa Menjadi Dorongan Seseorang? Mungkin Anda berpikir mengapa kata-kata mahasiswa itu diperlukan ketika sedang berkuliah? Bagi sebagian orang mungkin saja mengira jika kalimat motivasi tidak bisa dijadikan seseorang untuk terus bergerak maju. Namun, lain…
- Aplikasi Belajar Mengaji Offline Bisa Didownload secara… Apakah Anda sedang mencari aplikasi belajar mengaji offline Pbisa di download secara gratis pada ponsel berbasis iOS dan Android? Memang untuk memahami ayat-ayat di dalam Alquran maka Anda perlu mempelajarinya dalam…
- 50 Kata-kata Motivasi Sukses yang Bikin Harimu Beda! Hai, teman-teman! Sudahkah kalian merasakan sukses dalam hidup? Atau mungkin, masih mencari cara untuk meraihnya? Tidak perlu khawatir, karena dalam artikel ini saya akan membahas tentang bagaimana meningkatkan motivasi untuk…
- 7 Universitas Brawijaya Jurusan yang Bisa Dipilih Universitas Brawijaya jurusan menjadi salah satu alasan calon mahasiswa melanjutkan pendidikan perguruan tinggi. Ada banyak sekali Program studi yang tersedia di universitas ini. Sehingga, calon mahasiswa bisa menentukan pilihan jurusan mana…
- Cara Cepat Belajar Bahasa Inggris dengan Mudah Cara cepat belajar bahasa Inggris sebenarnya dapat dilakukan dengan sangat mudah, hal ini sering dipertanyakan bagi beberapa orang yang ingin menguasainya namun terhalang oleh padatnya waktu saat bekerja. Selain itu mereka…
- Rekomendasi Aplikasi Belajar Piano Bagi Pemula Rekomendasi aplikasi belajar piano bagi pemula tetap menjadi salah satu instrumen yang paling menarik untuk dipelajari. Ini karena dapat mempelajari berbagai akor sendiri, salah satunya melalui program pembelajaran secara online. Anda…
- Contoh Kerja Sampingan Online Pengganti Aktivitas Utama Baik itu karyawan dan mahasiswa perlu uang tambahan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari yang semakin bertambah, kerja sampingan online dapat menjadi solusinya. Kerja sampingan bisa disesuaikan dengan jadwal kerja atau kuliah. Tiap…
- Cari Aplikasi Belajar Offline? Simak Beberapa Rekomendasi… Aplikasi belajar offline kini semakin banyak digemari. Tidak sedikit orang yang menggunakannya karena alasan yang praktis dan ekonomis. Anda bisa belajar di manapun tanpa harus membawa-bawa buku yang berat. Meskipun demikian,…
- Apa Itu Etos Kerja dan Manfaatnya Bagi Perusahaan Dunia pekerjaan memang sangat erat hubungannya dengan apa itu etos kerja dan manfaatnya bagi perusahaan. Mengapa demikian? Sebenarnya ada banyak alasan yang menjelaskan mengenai hal tersebut. Tentunya etos kerja adalah…
- Aplikasi Belajar Bahasa Inggris Gratis Offline untuk Pemula Dengan bantuan beberapa aplikasi belajar bahasa Inggris gratis offline, Anda dapat mempelajari tata bahasa dan semua informasi lain yang diperlukan untuk berbicara bahasa Inggris dengan sukses. Caranya juga sangat mudah dan…
- Cara Belajar Berbahasa Inggris yang Cepat dan Efektif Cara belajar berbahasa Inggris akhir-akhir ini semakin dicari oleh banyak orang. Sebagai bahasa Internasional, maka wajar saja semua orang ingin mempelajarinya. Bahkan, banyak orang tua yang memasukkan anak-anaknya ke tempat…
- Rekomendasi Kerja Sampingan Cocok untuk Menambah Penghasilan Kerja sampingan saat ini banyak sekali dicari oleh karyawan swasta yang ingin menambah penghasilan. Namun, pekerjaan sampingan harus dapat berjalan beriringan dengan pekerjaan di kantor. Jadi jangan sampai pekerjaan sampingan ini…
- Rekomendasi Aplikasi Belajar Bahasa Inggris Langsung Lancar Kami memiliki rekomendasi aplikasi belajar bahasa Inggris yang bagus untuk meningkatkan keahlian berbahasa secara signifikan. Banyak sekali perangkat yang dapat Anda temukan secara gratis dan berbayar di Google Play Store atau…
- Pengertian Mahasiswa Kupu-Kupu dalam Dunia Perkuliahan Mungkin Anda sudah tidak asing dengan mahasiswa kupu-kupu. Bagi anda yang berada di dunia perkuliahan atau pendidikan tinggi pasti sudah tidak asing dengan sebutan tersebut. Ada berbagai macam nama yang diberikan…
- Kuliah Sambil Kerja? Ikuti Tips Supaya Berhasil Kuliah sambil kerja merupakan salah satu hal yang cukup umum di kalangan para mahasiswa di Indonesia, bahkan dunia. Oleh karena itu, tidak jarang Anda akan menemukan orang-orang yang sangat sibuk dengan…
- Aplikasi Belajar Bahasa Asing Gratis Tanpa Berlangganan Di era digital seperti sekarang, belajar Bahasa asing jadi lebih mudah dengan adanya aplikasi belajar bahasa asing. Jadi tidak perlu ikut kursus untuk menguasai bahasanya, cukup pakai aplikasi saja. Tentu, penguasaan…
- Aplikasi Penghasil Uang Cuma Pake HP! Mau Dapat Uang… Kehadiran aplikasi penghasil uang 2023 menjadi kabar bahagia bagi semua orang. Bagaimana tidak, orang dapat memanfaatkan waktu luang mereka untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Bukan tidak mungkin dengan aplikasi ini dapat…
- Inilah Mars Mahasiswa Lirik Lagu yang Penuh Kobaran Semangat Mars mahasiswa lirik lagu darah juang, buruh tani dan sejenisnya masih tetap dipergunakan sampai sekarang untuk menemani demonstrasi. Aksi unjuk rasa di Indonesia, dari era 1990an hingga pasca-Reformasi, tak bisa…
- Surat Lamaran Kerja yang Baik dan Benar, Simak Persiapan… Surat lamaran kerja yang baik dan benar merupakan salah satu surat resmi yang biasanya dibuat oleh pencari kerja. Nantinya, surat lamaran akan dikirimkan ke perusahaan dengan harapan bisa melamar diterima. Umumnya,…
- Mengenal Kuliah Karyawan serta Kelebihannya Dalam dunia pendidikan terutama perkuliahan, terdapat program kuliah karyawan guna meningkatkan karir menjadi lebih baik. Terutama untuk Anda yang sudah bekerja dan ingin melanjutkan pendidikan. Hal ini karena ilmu yang Anda…
- Kenapa Kita Harus Belajar Bahasa Inggris? Ini Penjelasannya Kenapa kita harus belajar bahasa Inggris adalah hal pertama yang perlu Anda tanyakan pada diri sendiri. Karena seiring perkembangan teknologi jaman sekarang, bahasa Inggris sangat penting Anda kuasai. Di era…
- Cara Belajar Bhs Korea Gratis dan Mudah Cara belajar bhs Korea belakangan ini banyak diminati oleh generasi muda di Indonesia. Perkembangan drama Korea dan lagu KPop tentu membuat banyak generasi muda tertarik untuk mempelajari bahasa Korea Selatan. Bahkan…